Ubah bahasa dari Survei anda
Ketika anda membuat sebuah Survei di Examinare, Survei itu sendiri akan terbuat secara otomatis dengan konfigurasi bahsa yang sama dengan yang anda gunakan pada akun. Untuk mengganti bahasa yang akan dilihat oleh responden klik pada "Ganti Bahasa" dan pilih bahasa yang ingin anda gunakan lalu klik "Simpan".